Rabu, 16 April 2008

Komik Inspirit no 2 sudah terbit !

Photobucket

Akhirnya, komik salah satu member komunitas DCS terbit juga di Megindo. Mampir beli di toko buku, terbitan Megindo, inspirit arena online comic seri kedua, Mask of Death. seri nomor satu sold out, dan rencana akan dicetak ulang oleh penerbit Megindo.
More info : Megindo 021-39830999 / 022-4216657.
Ditunggu komentar dan review kawan – kawan.

Preview at
http://desarupacomicsociety.blogspot.com

Noted by DCS: Historical data – Rizky Wasisto Edi, private files, Garland, 2004
About Rizky Wasisto Edi
“ NEW YORK, June 21, 2003 -- Shoto Press, a small press imprint specializing in speculative fiction and graphic novels, announced today that Rizky Wasisto Edi, artist for the acclaimed Garlands of Moonlight which debuted The Malay Mysteries series last year, was honored with a nomination for the 2003 Russ Manning Most Promising Newcomer Award. The Russ Manning Most Promising Newcomer Award has been given to artists for the last two decades. It is bestowed annually in San Diego alongside the Will Eisner Comic Industry Awards at the world's largest convention celebrating the historic and continuing contributions of comics and popular art forms to culture: Comic-Con International.The committee which selects the nominees is comprised of members from the West Coast Comics Club and Comic-Con International, with the award recipient chosen by past winners and Russ Manning assistants. Previous winners of the Manning Award have included Dave Stevens (The Rocketeer), Scott McCloud (Understanding Comics), and Eric Shanower (Age of Bronze). “
-Shotopress Journal-

“ Rizky Wasisto Edi's art in Garlands is very manga-esque, but at the same time throws away most of the visual shorthands and structure that the majority of manga seems to embrace. It's a clever fusion of West meeting East (and thankfully far more benign than the culture clash in the story itself), bringing the rounded features and visual stylings of one style with the storytelling techniques and visual cues of another.”
-Greg McElHatton, icomics-

4 komentar:

S Y S mengatakan...

halo halo .... saya mau mengucapkan selamat atas prestasi taraf internasional Mas Rizky Wasisto Edi. jadi pengen tanya, apa buku Mask of Death 2 sekarang sudah ada di toko2 buku besar seperti gramedia? dan apakah bukunya dalam bahasa indonesia?

segini dulu, terima kasih & saya akan menunggu tanggapannya dengan senang hati

S Y S

DCS mengatakan...

komiknya sudah beredar di toko buku, bisa didapatkan di toko2 buku gramedia di Jakarta. ceritanya terpisah dengan seri nomor satu, jadi kalo belum baca no satunya nggak masalah. Cuma untuk no satunya stock Jakarta sudah habis, jadi harus ke Bandung atau pesan ke Megindo langsung. Terimakasih.

-DCS-

Andry Chang mengatakan...

Saya sudah beli dan baca Inspirit Arena vol.2 dan sempat lihat2 karya2 Rizky di katalog2, deviantART dsb. Dia memang salah satu komikus yang gambar2nya halus, detail dan konsisten, gak kalah dengan manga Jepang.

Dan storynya juga kelihatan hidup dan seru! A must buy! It's worth my 17500 and I got a million times more! Membuka wawasanku ada juga yang sekreatif ini....

Andai saja novelku FireHeart yang di www.fireheart.tk ada yang adaptasi jadi graphic novel... mungkin bisa oke juga yah.

Anonim mengatakan...

alow...(^^
saya tingal di salatiga (jawatengah)
saya mau beli komik inspirit arena vol.2 tapi kok sulit ya